Cara Disable SELinux Tanpa Reboot

selinux

Apa itu SELinux? Selinux merupakan modul keamaan kernel pada linux OS. Selinux berperan mengendalikan akses aplikasi perangkat lunak dan pengguna pada sistem operasi Linux. Sebagai kesimpulan SELinux dapat disebut sebagai penjaga sejati sistem operasi Linux, yang memastikan integritas, keamanan dan stabilitas. SELinux berbeda dengan antivirus atau firewall. Pada server Linux yang digunakan sebagai webserver atau … Baca Selengkapnya